BlackBerry Curve 9370 9360 9350 - Memotret

background image

Memotret

1.

Pada layar awal, klik ikon Kamera.

2.

Jika Anda telah mengaktifkan perbesaran digital, pada kotak jejak, geserkan jari Anda ke atas atau ke bawah untuk

memperbesar atau memperkecil.

3.

Tekan tombol Praktis Kanan.

Gambar disimpan ke folder Gambar Kamera dalam aplikasi Gambar. Untuk membuka gambar, klik cuplikan gambar di
bagian bawah layar.